Keadaan sejahtera dari badan, jiwa, dan sosial yang memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis. Sedangkan Pengertian Kesehatan menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) tahun 1948 menyebutkan bahwa pengertian kesehatan adalah sebagai “suatu keadaan fisik, mental, dan sosial kesejahteraan dan bukan hanya ketiadaan penyakit atau kelemahan”
Jumat, 15 April 2016
3 Efek Pada Tubuh Saat Mengalami Penyaki Gagal Ginjal
Blog Kesehatan - Salah satu organ yang tubuh yang sangat penting dalam fungsi sekresi adalah ginjal. Ginjal berfungsi untuk menyaring darah dalam tubuh. Selain itu ginjal juga mempunyai tugas lain yaitu menakar tekanan darah dan yang paling penting adalah memperoduksi sel darah merah dalam tubuh.
Oleh karena itu menjaga kesehatan ginjal merupakan hal penting yang harus selalu anda perhatikan.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar