Senin, 04 November 2013

Tips Pemeriksaan Selama Kehamilan




Pemeriksaan selama kehamilan sebaiknya
dimulai ketika anda mengetahui positif hamil, atau paling lambat 2 minggu
setelah terlambat haid. Hal ini penting dilakukan, untuk membantu deteksi dini apabila
ada kelainan atau komplikasi penyakit saat awal kehamilan, agar bisa segera
dilakukan penanganan medis. Sebelum datang ke tempat dokter / bidan, catat
semua pertanyaan yang akan anda ditanyakan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar